Rekrutmen Hasanah Development Program Bank BNI Syariah Februari 2019

LOWONGANKERJA15.COM, Rekrutmen Hasanah Development Program Bank BNI Syariah Februari 2019. Cara sederhana melatih kemampuan menjawab pertanyaan dalam sebuah wawancara kerja adalah dengan membuat sederetan pertanyaan yang kira-kira ditanyakan oleh pewawancara, kemudian mencari jawaban yang pas dan tidak berbelit-belit pada setiap pertanyaan tersebut. Pertimbangkan alasan tertentu Kenapa jawaban tersebut dirasa cocok Anda jadikan sebagai jawaban. Pertimbangkan pula risiko yang mungkin terjadi jika anda memberikan jawaban tersebut, jika jawaban tersebut dirasa kurang cocok, ganti jawaban dengan yang lebih pas. Anda bisa menuliskan di buku untuk membantu Anda berlatih memahami jawabannya. Anda tidak perlu bingung memikirkan apa kira-kira pertanyaan yang akan ditanyakan oleh wawancara. Mungkin anda bisa bertanya kepada mereka yang sudah bekerja di perusahaan tersebut. Ataupun mencari referensi dan beberapa informasi kepada teman Anda yang bekerja pada perusahaan tersebut. Untuk saat ini banyak sekali referensi yang patut Anda coba yang ditemukan di internet termasuk beberapa pertanyaan umum dalam wawancara kerja. Berikut ini adalah informasi terbaru mengenai lowongan kerja di instansi Bank BNI Syariah Februari 2019. Dikabarkan Bank BNI Syariah membuka kesempatan berkarir kepada talenta muda yang berpendidikan minimal sarjana untuk mengisi isi ruangan kerja pada penerimaan Hasanah Development Program. Bank BNI Syariah merupakan sebuah lembaga keuangan perbankan dengan menerapkan prinsip syariah Islam dalam operasional


Rekrutmen Hasanah Development Program Bank BNI Syariah Februari 2019


Rekrutmen BNI Syariah 
Digital & Information Technology Hasanah Development Program (DIG-IT Hasanah)

  • IT Development
  • IT Governance & Project Management
  • IT Operation
  • IT Quality Assurance & Data Management

IT DEVELOPMENT
Fungsi IT yang bertugas untuk pengembangan aplikasi dan sistem IT yang dibutuhkan perusahaan

IT GOVERNANCE & PROJECT MANAGEMENT
Fungsi IT yang yang mengelola perencanaan, strategi pengembangan dan pengelolaan penyelesaian projek aplikasi dan sistem IT di perusahaan

IT OPERATION
Fungsi IT yang memastikan jaringan, aplikasi & sistem IT, berjalan dengan optimal

IT QUALITY ASSURANCE & DATA MANAGEMENT
Fungsi IT yang bertugas memastikan jaringan, aplikasi dan sistem IT yang akan diimplementasikan sudah sesuai standar, serta mengelola data dan sistem informasi perusahaan

PERSYARATAN 
  • Pendidikan minimal Starta S1 dari Perguruan Tinggi terakreditasi
  • Pria/Wanita usia:
  • Fresh Graduate S1 maksimal kelahiran 1994 dan sesudahnya
  • S2 berpengalaman maksimal kelahiran 1991 dan sesudahnya
  • Belum menikah
  • Diutamakan dari jurusan:
    • Teknik Informatika
    • Sistem Informasi
    • Sistem Komputer Statistika
    • Teknik Fisika
    • Elektronika dan Instrumentasi
  • IPK minimal 3,00 dari skala 4,00
  • TOEFL skor minimal 400 atau IELTS skor minimal 5
  • Lebih diutamakan Memiliki pengalaman handling project di biding IT tau Digital
  • Mampu berbahasa Inggris aktif Baik lisan maupun tulisan
  • Berintegritas, memiliki kemampuan berkomunikasi dan motivasi yang tinggi
  • Tidak perdah tertibat kasus Hukum
  • Bersedia menjalani proses seleksi dan penempatan di Jakarta Serta menjalani ikatan dinas
Jika kawan kawan memiliki keinginan untuk bisa bergabung dan bekerja di PT BNI Syariah, silakan ikuti prosedur lowongan pekerjaan berikut

Hanya kandidat terbaiklah yang akan diproses
Seluruh tahapan seleksi tidak dipungut biaya apapun
Waspadalah terhadap tindak penipuan yang kerap kali terjadi
Pendaftaran dilakukan secara Online
Silakan Registrasi 


0 Response to "Rekrutmen Hasanah Development Program Bank BNI Syariah Februari 2019"

Posting Komentar